Minggu, 11 Juli 2021

PEMBELAJARAN DARING I MATEMATIKA SMK BERBUDI GANTIWARNO ( JULI 2021)


KAIDAH PENCACAHAN I

ASSALAMUALAIKUM WARAHMATULLAHI WABARAKATUH, Selamat pagi anak - anakku siswa - siswi SMK Berbudi Gantiwarno kelas 12, Perkenalkan saya adalah guru pengampu mapel matematika kelas 12, 

   


Nama         : Agus Suwoso, S.Pd
Alamat       : Cabakan Sengon Prambanan   

Pada pertemuan kali ini kita akan belajar tentang Kaidah Pencacahan, dibawah ini terdapat uraian materi dan latihan soal yang bisa anak - anak pelajari , bila terdapat kendala silahkan kalian berdiskusi dengan teman atau berdiskusi dengan saya lewat no 081215851124, jangan lupa silahkan isi absen di bagian akhir blog ini ! selamat belajar !

PADA KESEMPATAN KALI INI KITA AKAN BELAJAR MENGENAI
 
1, ATURAN PENJUMLAHAN
2, NOTASI FAKTORIAL
3. ATURAN PERKALIAH 

SELENGKAPNYA  SILAHKAN PELAJARI MODUL BERIKUT PADA HALAMAN 9 - 12


 


SILAHKAN ABSEN DAN SELESAIKAN LATIHAN 1, 2 DAN 3 DENGAN MENJAWAB PADA FORM BERIKUT !


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

MERDEKA BELAJAR ?

  Merdeka belajar mungkin bisa dibilang merupakan istilah baru yang sering terdengar saat ini. Konsep ini dicetuskan oleh Menteri Pendidikan...