Minggu, 03 Januari 2021

Pembelajaran Daring Matematika Klas 8, Periode Senin 04 Januari 2021


Dalil Teorema Pythagoras

Teorema Phytagoras biasanya diterapkan pada segitiga siku-siku dengan dua sisinya diketahui lebih dulu. Berawal dari teorema Phytagoras dikenal susunan angka yang berasal dari penghitungan kuadrat disebut tripel Phytagoras.

Rumus dalam teorema Phytagoras ditemukan seorang ilmuwan asal Yunani dengan nama yang sama yaitu Phytagoras. 

Berikut video tengtang materi yang kita bahas



Setelah belajar silahkan absen ya!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

MERDEKA BELAJAR ?

  Merdeka belajar mungkin bisa dibilang merupakan istilah baru yang sering terdengar saat ini. Konsep ini dicetuskan oleh Menteri Pendidikan...